Screenshot di GNU/Linux (Ubuntu) menggunakan Scrot

Scrot merupakan aplikasi screenshot gnu/linux berbasis command line. Dibuat oleh Tom Gilbert, stable release pada 23 Juni 2003. Kenapa saya menggunakan scrot? Ya karena simple, tinggal ketik scrot jadi 😀

*Kalau  mau yang gui bisa mencoba menggunakan shutter.

Install:

sudo apt-get install scrot

Kalau mau screenshoot tinggal ketikan di terminal: Continue reading